Jumat, 06 Oktober 2017

Cara Cek Pulsa XL dengan Mudah dan Benar

Gisella Preswita

Cara Cek Pulsa XL - Ada salah satu operator seluler lainnya di Indonesia yang mana memiliki beberapa keunggulan dan layanan terbaik untuk para penggunanya, yakni XL. Sekarang, XL menjadi salah satu operator terbaik di Indonesia yang mana memiliki kualitas jaringan internet hingga 4.5G dimana memiliki kekuatan daya sinyal yang kuat serta kecepatan internet maksimal.



Selain itu, kelebihan pulsa dan bonusnya menjadi daya tarik tersendiri mengenai kartu yang memiliki semboyan ‘Sekarang Bisa’ tersebut, dan sampai saat ini pun masih banyak sebagian pengguna XL yang belum mengetahui bagaimana cara cek pulsa XL di smartphone mereka masing-masing, termasuk bagi mereka yang sudah lama menggunakan kartu XL dengan periode hingga bertahun-tahun.

Ada langkah pertama yang bisa anda lakukan untuk mengetahui cara cek pulsa XL diponsel anda. Pertama, anda bisa menghubungi nomor 123 yang mana nomor tersebut merupakan call center resmi milik XL Indonesia dan dimana setelah anda menekan tombol ‘call’ terhadap nomor 123 maka anda hanya bertugas untuk mendengarkan saja apa yang dikatakan oleh pihak operator. 

Biasanya, informasi yang dijelaskan dari panggilan suara tersebut adalah mengenai informasi pulsa, nomor telepon, kuota data internet, masa aktif kartu dan juga masa tenggang kartu dimana beberapa hal tersebut menjadi sebuah catatan yang penting bagi semua orang yang memiliki smartphone dan nomor dari kartu seluler masing-masing yang mereka pakai, terutama XL.

Cara cek pulsa XL terakhir lainnya adalah dengan menekan tombol *123# yang dimana nomor pilihan layanan operator tersebut sampai sekarang banyak digunakan oleh sebagian kartu seluler di Indonesia. Setelah itu, anda cukup menekan OK/Call/Yes berwarna hijau dari ponsel anda setelah menekan nomor tersebut. Kemudian, anda hanya menunggu beberapa menit saja untuk memastikan berapa jumlah pulsa dikartu XL anda saat ini. 

Namun, sebelum mengecek pulsa dikartu anda, pastikan sinyal kartu ponsel anda dalam kualitas prima agar selama kegiatan proses layanan pulsa berlangsung tidak gangguan dan gagal berkali-kali yang bisa menyebabkan baterai ponsel anda cepat habis akibat selalu menekan nomor call center dengan frekuensi yang sering dari gangguan sinyal kartu diponsel anda.

 

Cek Nomor

Cek Kuota

Cek Pulsa

Cek Bonus